Budaya-Tionghoa.Net|Di salah satu film seri Mandarin ” Siluman Ular Putih (Bai Su Zhen) di tahun 1993 yang dibintangi oleh Angie Chiu , saya mendengar dialog antara suami istri… Si suami memanggil istrinya ‘Niang Zi’ dan si istri dengan sangat mesra selalu membalas ‘Xiang Gong’. Saya pernah tanya ke teman yang kebetulan orang dari Tiongkok , dia bilang bahwa ‘niang zi’ dan ‘xiang gong’ itu memang panggilan suami-istri.. Tapi digunakan di zaman dulu dan sekarang sudah jarang sekali dipakai.
Author: Zhonghua Wenhua
Han Fei Zi : 曾子杀猪 Zengzi Memotong Babi
Budaya-Tionghoa.Net| Pada suatu ketika istri Zengzi akan pergi kepasar. Melihat ibunya akan pergi kemudian anaknya menangis-nangis dari belakang ingin ikut pergi juga. Berkatalah dia kepada anaknya:” Kamu pulanglah, ibu akan potong babi buat kamu makan nanti setelah ibu pulang dari pasar.”
Tim Ikan Malas Ala Hongkong
Lokasi : Sun City , LTC , Hayam Wuruk , Jakarta
Budaya-Tionghoa.Net| Kalau anda sering makan sate, maka tidak akan terasa lagi nikmatnya. Tempe akan lebih nikmat terasa, katanya. Begitu juga dengan tim ikan malas. Kalau anda sudah sering makan, walau tidak berurutan tiap hari, lidah anda akan berkurang peka indra pencecapnya. Walau memang tetap terasa nikmatnya setiap kali daging ikan yang empuk ini mampir di lidah.
Gan Koen Han
Budaya-Tionghoa.Net | Gan Koen Han dilahirkan di Purbolinggo pada tanggal 4 Januari 1916. Dia menerima gelar Ph.D. dalam bidang Patologi dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia [1941]. Kemudian GKH melanjutkan pekerjaan di bidang mikrobiologi di berbagai negara seperti Belanda , Perancis dan Inggris.
Resep Ayam Kukus Dengan Arak Beras
Budaya-Tionghoa.Net| Resep “Ayam Kukus Arak Beras” dibuat dengan bahan seperti satu kilogram ayam , 100 – 125 ml. arak Shao-shing atau sherry , merica secukupnya , vetsin kira-kira ½ sendok teh, kecap asin yang ringan 2 sendok makan (juga untuk memberi warna coklat ringan) dan garam secukupnya