Budaya-Tionghoa.Net | Sebelumnya , Siam telah menjadi tujuan migrasi sejak abad 14 M. Jumlahnya terus meningkat sejak abad 18. Setelah ibukota kuno Siam , Ayuttahaya di serbu Burma di tahun 1767 dan ibukota baru didirikan di Thonburi-Bangkok , Raja Siam menyambut baik kedatangan para Tionghoa untuk ikut berkontribusi dalam membangun kembali perekonomian. Seng Sae Khu [Khu Chun Seng] adalah seorang Hakka bermarga Khu yang bermigrasi ke Siam [1860] pada usia sekitar 10-12 tahun. Pada usia semuda ini ada kemungkinan Khu didampingi ayahnya[?].
Marga 丘 , Qiu , Khoe , Khu , Hiu
Budaya-Tionghoa.Net | Sebenarnya sne Khu (Mandarin Qiu) (丘) dan Khu (Qiu) (邱) itu sama. Awalnya keduanya ditulis dengan huruf (丘) (tanpa kuping), tetapi waktu dinasti Qing ada larangan menggunakan huruf (丘) ini sebagai nama orang biasa, karena Khu (丘) adalah nama dari Khonghucu. Sehingga orang yang bersne Khu (丘) mengganti tulisannya menjadi Khu (邱).
Dokumentasi Foto : Jut Bio Rembang 01 Mei 2011 – by Eli Zhou
DATA ALBUM : Photographer : [Eli Zhou] [ http://www.facebook.com/groups/titdjateng/] | Kategori : Jut Bio | Tahun : 01 Mei 2011 | Lokasi :Rembang , Jawa Tengah GALLERY : {phocagallery view=category|categoryid=46|limitstart=0|limitcount=0|detail=5|displaydetail=0|displaydownload=0|displaydescription=0|displayimgrating=0|type=1}
20111008 Kirab Sejit Yang Mulia Kongco Fat Cu Kung – Bio Fat Cu Kung Jakarta [ 8-9 Oktober 2011]
by Fa Cu Kung Jakarta [Via http://www.facebook.com/groups/budaya.tionghoa ]
Fa Cu Kung Jakarta
KIRAB SEJIT YANG MULIA KONGCO FAT CU KUNG – BIO FAT CU KUNG JAKARTA
SABTU / 08 OKTOBER 2011
07.00 WIB – selesai Pendaftaran dan Penyambutan Kimsin Kongco / Makco tamu masuk ke altar
18.00 – 22.00 WIB Seluruh Pimpinan Ramah Tamah
…23.00 – selesai Sembahyang Shejit Kongco Fat Cu Kung
MINGGU / 09 OKTOBER 2011
09.00 – 10.00 Sembahyang Sejit bersama seluruh umat
10.00 – 11.00 Persiapan Kirab
11.00 – 13.00 Kongco / Makco turun ke joli
13.00 WIB Rombongan Kirab FAT CU KUNG mulai berbaris meninggalkan Jalan Kemenangan
Kutipan Favorit Dari Laozi
Budaya-Tionghoa.Net | Laozi adalah pendiri dari Taoisme , merupakan jalan “spiritual” Tiongkok. Dia meninggalkan 5000 kata dan 81 bab pernyataan kebijaksanaan penuh frasa yang disebut “Dao De Jing”, praktek klasik Tao [Bagaimana berlatih Tao /Jalan] dan telah diterjemahkan lebih dari 200 kali kedalam bahasa Inggris dan dapat ditemukan dengan mudah di seluruh toko buku modern. Berikut ini adalah bagian favorit dari Mr Zhuang , seorang guru Taoist, unuk mengajar latihan spiritual Taoist: